Hallo sobat kali ini kami dari rumus.co.id akan menyampaikan materi makalah tentang Rantai Makanan Di Sawah – lengkap dengan pengertian, komponen, ciri ciri, struktur, jenis dan contohnya supaya mudah di pahami.
Rantai Makanan Di Sawah – Hal ini merupakan salah satu metode dalam komponen ekosistem pada rantai makanan yang di bentuk dengan lapisan hewan dan sinar matahari dan memiliki struktur sebgai kelompok dari berbagai strukturnya. langsung saja simak pembahasan di bawah ini…?
Daftar Isi :
Rantai Makanan Di Sawah
Ekosistem sawah adalah salah satu ekosistem buatan manusia untuk memenuhi kebutuhan dasar nutrisi manusia sehingga akan ditanam dan diolah seperti padi sehingga bisa dimakan.
Dalam hal ini adalah sebuah acara atau kegiatan makan dengan proses memangsa satu sama lain dengan urutan dan arah yang tertentu kedalam urutannya, sehingga setiap makhluk hidup berperan sesuai dengan posisi.
Dalam hal ini juga terdapat organisme yang dapat hidup di dalamnya dengan transfer energi sehingga akan terjadi bentuk ekosistem rantai makanan yang berperan sebagai produsen, dari masing-masing habitatnya.
Baca Juga: Pembelahan Mitosis
Ciri Ekosistem Di Sawah
Sesuai dengan pengertian di atas maka terdapat juga beberapa ciri-ciri yang terdapat dalam sawah diantranya adalah sebgai berikut.
- Sebagai lahan budidaya pada tanaman padi
- Keanekaragaman dalam bentuk hayati yang rendah
- Dibuat oleh manusia untuk memenuhi sebuah kebutuhan makanan pokok
- Terdapat nya olahan irigasi
- Selain padi terdapat juga tanaman di pinggir sawah seperti rumput
Baca Juga: Rantai Makanan Hewan
Komponen Rantai Makanan Di Sawah
Rantai makanan termasuk dalam suatu bagian yang penting dari jaringan makanan yang bergerak secara linear dengan produsen ke konsumen paling atas.
1. Produsen
Produsen sebagai salah satu komponen dari makhluk hidup yang mampu menghasilkan makanan untuk memenuhi kebutuhan yang disebut sebagai produsen dan akan membetuk tanaman hijau.
Dalam membuat rantai makanan maka dapat menyiapkan makanan mereka sendir sebagai kelompok mikroorganisme dalam kehidupannya yang tergantung pada produsen dan konsumen.
Degradasi organisme akan dikembalikan ke tanah dalam bentuk mineral, yang akhirnya akan digunakan kembali oleh tanaman yang mengandung klorofil.
2. Pengurai atau Dekomposer
Pengurai atau Dekomposer adalah pengguna akhir yang dapat mendekodekan senyawa organik dengan sejenis degradasi sebagai pembentukan bakteri, jamur.
Ketiganya akan terkandung dalam mikroba yang dapat bekerja pada organisme yang mendapatkan energi yang dapat dikembalikan ke lingkungan dalam bentuk nutrisi karbon dioksida di udara.
3. Konsumen
Konsumen adalah salah satu jneis dalam komponen tanaman hijau seperti belalang dengan tingkat konsumen sebagai tingkatan yang lebih banyak dari pada tingkatan ny.
Baca Juga: Rantai Makanan Di Laut
Contoh Rantai Makanan Di Sawah
Berikut kami akan memberikan beberapa contoh yang ada di sawah sebagai menambah wawasan dalam menumbuhkan rasa cinta kita.
Contoh Rantai Makanan Di Sawah |
Energi matahari – padi – burung pemakan biji – ular sawah – elang – pengurai Energi matahari – rumput – serangga – tikus – ular sawah – pengurai Energi matahari – padi – tikus – elang – pengurai Energi matahari – padi – serangga – katak – ular sawah – elang – pengurai Energi matahari – padi – keong mas – katak – ikan – ular sawah – pengurai Energi matahari – rumput – siput – bebek – manusia – pengurai Energi matahai – rumput – keong mas – burung – elang – pengurai Energi matahari – rumput – keong mas – burung – elang – pengurai Energi matahari – rumput – tutut – manusia – pengurai Energi matahari – serangga – belut – manusia |
Kesimpulannya bahwa pembahasan artikel di atas tentang contoh rantai makanan dapat digunakan sebagai bahan referensi untuk membantu proses pembelajaran sehari-hari.
Demikianlah pembahasan artikel dari kami mengenai rantai makanan di sawah beserta contohnya, semoga apa yang sudah kami sampaikan dapat berguna dan bermanfaat, sekian dan terima kasih.
Baca Juga: Rantai Makanan Di Sungai